Postingan

Menampilkan postingan dari 2017

Perhitungan Mikroba

1. Enumerasi Enumerasi mikroba adalah suatu teknik yang digunakan untuk mengestimasi jumlah mikroorganisme dalam suatu bahan atau sampel. Pengertian enumerasi mikorba tersebut menyatakan bahwa jumlah mikroorganisme dalam suatu bahan sangat bervariasi dan sulit diketahui dengan pasti, sehingga diperlukan cara perhitungan tertentu untuk mengetahui jumlah mikroorganisme dalam suatu bahan. Pada dasarnya, perhitungan jumlah dilakukan untuk mengetahui jumlah mikroba yang tumbuh dalam satu cawan baik itu sel dalam bentuk individu, maupun dalam bentuk koloni. 2. Metode Enumerasi Terdapat dua teknik yang digunakan dalam menghtung jumlah mikroba yaitu teknik perhitungan secara langsung dan secara tidak langsung. Perhitungan mikroorganisme secara tidak langsung mempunyai berbagai metode yang berbeda. Metode-metode yang dapat dilakukan untuk menghitung mikroorganisme secara tidak langsung antara lain dengan turbidometer, dengan cara kimia, dengan cara volume total, dengan cara berat

Sterilisasi dan Pembuatan Media

Gambar
Dalam melakukan diagnosa mikrobiologi sterilisasi sangat diutamakan baik alat maupun medianya. Suatu alat dikatakan steril apabila alat atau bahan bebas dari mikroba baik bentuk vegetative maupun spora. Untuk itu sebagai pemula dalam mikrobiologi sangat perlu mengenal teknik sterilisasi dan pembuatan media.        a. Apa yang dimaksud Sterilisasi ? Sterilisasi dalam mikrobiologi berarti membebaskan tiap benda atau substansi dari semua kehidupan mikroorganisme. Fungsi dari sterilisasi ini yaitu untuk menghilangkan seluruh mikroorganisme yang ada pada alat-alat yang akan digunakan selama praktikum. Pada prinsipnya sterilisasi dapat dilakukan dengan tiga cara yaitu secara mekanik, fisik, dan kimiawi.   b . Jenis- J enis Sterilisasi 1 1. Sterilisasi Fisik Sterilisasi fisik merupakan sterilisasi yang prinsip kerjanya menggunakan panas. Sterilisasi dengan panas terbagi atas empat, yaitu pemijaran, panas kering, uap air panas, dan uap air bertekanan. Dalam praktiku